Catat! Ini Kode KLU Pedagang Kecil atau Eceran Untuk Wajib Pajak yang Benar
“Kode KLU pedagang kecil atau eceran adalah kode yang digunakan DJP untuk mengklasifikasikan wajib pajak berdasarkan jenis usahanya. Ketahui aturan terbaru dalam PER-12/PJ/2022 agar usaha Anda sesuai dengan ketentuan perpajakan!” ...