Macam-Macam Contoh Jaminan Kebendaan yang Perlu Diketahui

Contoh Jaminan Kebendaan

“Terdapat beberapa macam contoh jaminan kebendaan yang perlu diketahui diantaranya gadai, fidusia, hak tanggungan, dan hipotik.” Dalam kehidupan sehari-hari kita mungkin pernah berhubungan dengan lembaga utang-piutang. Saat kita membuat utang biasanya kita diminta untuk menyerahkan jaminan. Sesuai namanya, jaminan ini akan digunakan untuk menjamin bahwa kita akan menyelesaikan kewajiban pembayaran utang. Jaminan kebendaan adalah salah…

Read More