Memahami Arti Simbol C R dan TM, Pada Sebuah Logo Brand

Arti Simbol C R dan TM

“Arti Simbol C R dan TM pada sebuah logo brand menandai karya tersebut telah dilindungi oleh hak cipta.” Saat melihat nama brand, logo, atau produk tertentu, Anda mungkin sering melihat simbol kecil seperti C, TM, dan R. Simbol-simbol ini bukan hanya hiasan, tetapi memiliki makna penting dalam dunia Hak Kekayaan Intelektual (HaKI).  Setiap simbol ini…

Read More

Cerita Restoran Padang Pagi Sore Pecah Kongsi Ketika Ekspansi

padang pagi sore

“Di balik kesuksesannya, ada cerita menarik tentang bagaimana Restoran Padang Pagi Sore mengalami perpecahan kongsi.” Pecah kongsi dalam bisnis merupakan fenomena yang sering terjadi dan bisa menimpa bisnis dari berbagai skala, mulai dari usaha kecil hingga perusahaan besar.  Perpecahan ini biasanya disebabkan oleh berbagai faktor internal dan eksternal yang menyebabkan ketidaksepakatan di antara para pendiri…

Read More

Ada Restoran Mie yang Mirip Mie Gacoan, Termasuk Plagiarisme?

mie yang mirip mie gacoan

“Mulai dari konsep outlet sampai menu makanan, restoran mie yang mirip Mie Gacoan ini diduga melakukan plagiarisme” Beberapa bulan belakangan, media sosial X (Twitter) sempat dihebohkan dengan adanya restoran mie yang mirip Mie Gacoan. Mulai konsep restoran sampai menu makanannya. Mengutip dari detik.com (26/02/2024), terdapat cuitan dari seorang anonim pada akun @tanyarlfes yang menanyakan bahwa…

Read More

Nama Orang Dijadikan Merek Dagang, Emang Bisa?

nama merek

“Sebelum menentukan nama merek, ada baiknya memperhatikan syarat-syarat yang sudah ditentukan.” Menentukan nama merek dagang memang salah satu hal yang paling penting untuk memulai suatu bisnis. Sebab, ke depannya, orang-orang akan mengingat nama yang disematkan pada merek. Biasanya, nama merek ditentukan dengan mempertimbangkan keunikan dan arti baik di belakangnya. Seperti misalnya merek Maspion, yang ternyata…

Read More

Hati-Hati! Redesign Logo Merek Malah Dikira Jiplak 

redesign logo

“Hasil Redesign logo klub baru sepakbola Aston Villa malah dinilai tiru logo Chelsea. Kok Bisa?” Klub Sepakbola asal Inggris, Aston Villa, baru saja merilis logo baru yang rencananya akan digunakan pada musim 2023-2024. Banyak warganet yang menilai logo barunya mirip dengan logo klub sepakbola Chelsea.  Gimana, setelah lihat perbandingan logo keduanya apakah mirip?  Tau gak…

Read More

4 Keuntungan Ini, Bikin Kamu Harus Banget Daftar Merek!

Keuntungan Daftar Merek

“Ternyata sebagai Pemilik Merek Terdaftar, Anda mempunyai keuntungan khusus yang tidak didapatkan pihak lain lho!”  Sebagai pengusaha pastinya paham akan pentingnya memiliki merek usahanya sendiri. Namun, sangat disayangkan masih banyak pengusaha yang terlambat menyadari akan pentingnya mendaftarkan mereknya ke Direktorat Jenderal Kekayaan Intelektual (DJKI).  Dengan mendaftarkan merek, maka pemilik merek mendapatkan perlindungan hukum atas mereknya.…

Read More

Ini 3 Alasan yang Membuat Merek Terdaftar Bisa Dihapus

Meski merek yang sudah terdaftar mendapat perlindungan hukum, namun merek terdaftar bisa dihapus karena 3 alasan

Merek terdaftar bisa dihapus atas permintaan pemilik merek, dihapus oleh Menteri, atau atas permintaan pihak lain karena merek tersebut tidak digunakan. Pada 6 Februari 2016, merek IKEA milik Inter Ikea System B.V. dinyatakan dihapus dan merek IKEA menjadi milik PT. Ratania Khatulistiwa untuk kelas 20 dan 21. Dihapusnya merek IKEA milik Inter Ikea System B.V.…

Read More

Bagaimana Prosedur Pendaftaran Merek Di Indonesia?

Bagaimana-Prosedur-Pendaftaran-Merek-Di-Indonesia

Sering mendengar nama Pepsi, Unilever, Aqua, Apple, dan merek lainnya? Ya, dengan semakin pesatnya industri perdagangan, tidak dapat dipungkiri bahwa merek memegang peranan penting dalam merebut minat pasar. Sebagai penanda produk, merek memiliki suatu valuasi khusus yang mampu merepresentasikan produk dan membedakannya dengan produk-produk lain. Oleh karena itu, pendaftaran merek menjadi suatu urgensi dalam kegiatan…

Read More